Tips Setting DNS Dengan Google Publik DNS
DNS adalah sistem layanan komputer untuk terhubung ke Internet yang diberikan oleh penyedia layanan operator jaringan (ISP). Namun adakalanya layanan default ini bisa dirubah lagi untuk mendapatkan performa yang lebih baik diantaranya dengan mengganti setingan DNS dengan Google publik DNS. Berikut gambaran setting DNS yang bisa kita rubah :
Buka Control Panel kemudian Network and Internet lalu pilih jenis koneksi yang akan anda konfigurasi ke Google Public DNS.
nantinya settingan default DNS tinggal kita ganti dari Obtain DNS Server Adress Automatically ke Use The Following DNS Server Adress dengan isian:
- Preffered DNS Server : 8.8.8.8
- Alternate DNS Server : 8.8.4.4
Berikut Screenshoot untuk mempermudah gambaran :
Klik OK untuk menyimpan pengaturan.
Komentar